Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga:
"Pada tahun 2015, saya tidak paham dan saya selalu berusaha menang, karena tempat ketiga tampak seperti kekalahan, tetapi itu (sebenarnya) bisa sangat penting untuk memenangkan gelar," ujar Marquez lagi.
"Saya telah banyak memusatkan perhatian pada aspek ini pada beberapa tahun terakhir," lanjutnya.
Marc Marquez berpeluang besar mengunci gelar juara dunia MotoGP kelimanya pada balapan MotoGP Jepang akhir pekan nanti, 19-21 Oktober 2018.
Marquez bahkan hanya perlu finis lebih baik ketimbang pesaing terdekat, Andrea Dovizioso (Ducati), agar dapat mengunci gelar juara MotoGP musim ini.