Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Saat makan di atas kasur, kita akan melakukan hal lain seperti menonton TV atau membaca dan hal tersebut bisa membuat kita makan lebih banyak.
Distraksi saat makan akan membuat kita tidak sadar sudah menghabiskan banyak makanan dalam satu waktu.
Karena itu ada baiknya kita makan tanpa menonton atau membaca agar kita bisa fokus pada rasa, bau, dan tekstur makanan.
BACA JUGA: Kocak Banget, Kue Ulang Tahun Iis Dahlia, Ada Kumisnya! Lihat Bentuknya!
Makan dalam posisi setengah berbaring juga bisa berbahaya menurut Dr. Michael.
Posisi tersebut bukan tidak mungkin bisa mendorong asam lambung ke atas dan membuat kita jadi mual.
Jadi mulai sekarang hentikan kebiasaan ini kecuali kita punya masalah kesehatan yang membuat kita tidak bisa bangun dari tempat tidur.
Sudah badan menggemuk, kita juga jadi punya masalah pencernaan.
Lebih baik siapkan saja meja di kamar sebagai tempat kita makan.
BACA JUGA: Mengenang Masa Lalu, Gaya Soimah Lesehan di Dapur Jadi Sorotan