Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Snorkeling Itu Termasuk Olahraga atau Hanya Rekreasi, ya? Ini Faktanya

By Bobo ID - Senin, 11 Juni 2018 | 13:15 WIB
Snorkeling termasuk salah satu kegiatan olahraga. (Pixabay)

Kalau sampai tenggelam ke air, air laut akan masuk ke mulut kita! Hi… hi… hi….

Selain snorkel, kita juga biasanya menggunakan kaki katak.

Bukan kaki hewan katak sungguhan, kok, teman-teman.

Kaki katak ini adalah sebuah alat yang kita gunakan di kaki kita agar bisa berenang dengan mudah.

Kaki katak ini biasanya digunakan oleh para penyelam agar gerakan kaki lebih luwes saat berenang.

Kita juga menggunakan kacamata renang agar kita bisa melihat keindahan bawah laut dengan jelas.

Wah, sepertinya asyik, ya, melakukan snorkeling di pantai untuk mengisi liburan!

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P