Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Olahraga skipping juga bermanfaat untuk menambah tinggi badan. Apalagi di masa-masa pertumbuhan, dengan melakukan olahraga ini, maka bisa membantu kita untuk mendapatkan tinggi ideal.
4. Meningkatkan Kinerja Otak
Saat melakukan skipping, kita menggabungkan irama gerakan lompatan dan ketepatan waktu saat melompati tali.
Gerakan ini membuat otak kita bekerja lebih cepat dan tepat dalam melakukan gerakan melompat menghindari tali yang berputar.
Jika dilakukan terus menerus, otak kita akan terbiasa bekerja dengan cepat dan tepat.