Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Begini Pola Makan Atlet Taekwondo yang Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Bisa Dicoba, Nih!

By Sajian Sedap - Rabu, 11 April 2018 | 14:07 WIB
Atlet taekwondo Indonesia, Atmanegara (biru) saat bertanding dengan atlet taekwondo asal Laos, Kuangmany (merah) di kelas kyorugi (tarung) 58kg pada Test event Asian Games 2018 Di Jakarta International Expo, Kemayoran, Sabtu (10/2/2018) (Super Ball/Feri Setiawan) (SUPERBALL/FERRY SETIAWAN)

Selain makan berat, atlet juga butuh nyemil. Biasanya sebelum bertanding atau diwaktu senggang, mereka akan makan camilan ringan untuk mengisi energi.

PestaAsia.com – Selain makan berat, atlet juga butuh nyemil.

Biasanya sebelum bertanding atau diwaktu senggang, mereka akan makan camilan ringan untuk mengisi energi.

Tapi tentu saja camilan ini harus sesuai dengan nutrisi yang dibutuhkan oleh atlet.

Biasanya camilan ini mudah dicerna dan juga berbentuk kecil sehingga mudah dibawa ke mana-mana.

Kalau mau, kita juga bisa kok, mencontek camilan atlet ini agar tetap sehat.

Mau tahu apa saja camilannya?

Yuk, langsung lihat di bawah ini!

  1. Kacang almond

Biasanya kacang almond dipanggang terlebih dahulu untuk camilan atlet.

Atlet banyak mengonsumsi kacang almond atau kacang mede karena keduanya bisa membuat tekanan darah tetap stabil.