Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Panitia penyelenggara tes pramusim F1 2018 di Sirkuit Catalunya terpaksa menghentikan sejenak sesi setelah dia mengalami insiden menjelang tikungan 7.
Hal serupa juga dialami tim McLaren pada Rabu lalu, tetapi kali ini mereka gagal menyelesaikan pergantian mesin sebelum pukul 13.00 waktu setempat.
Alhasil, catatan putaran Alonso tak bertambah dan tidak ada catatan waktu putaran yang dibukukan.
Baca juga: Indian Wells Masters 2018 - Debut Comeback Manis Serena Williams Hasilkan Tiket ke Babak Kedua
Berikut hasil tes pramusim F1 2018 sesi pagi hari terakhir di Sirkuit Catalunya, Jumat (9/3/2018).
1. Kimi Raikkonen (Ferrari) 1 menit 17,221 detik, 66 lap
2. Romain Grosjean (Haas) 1 menit 18,590 detik (+1,369 detik), 74
3. Brendon Hartley (Toro Rosso) 1 menit 18,949 detik (+1,728 detik), 91
4. Lewis Hamilton (Mercedes) 1 menit 19,464 detik (+2,243 detik), 97
5. Esteban Ocon (Force India) 1 menit 19,667 detik (+2,446 detik), 61
6. Sergey Sirotkin (Williams) 1 menit 20,250 detik (+3,029 detik) 72
7. Daniel Ricciardo (Red Bull)1 menit 20,275 detik (+3,054 detik), 47
8. Charles Leclerc (Sauber) 1 menit 20,878 detik (+3,657 detik), 18
Carlos Sainz (Renault) tidak ada catatan waktu, 7 lap
Fernando Alonso (McLaren) tidak ada catatan waktu, 7 lap