Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sung Ji-hyun Singkirkan Fitriani pada Babak Pertama Jerman Terbuka 2018

By Nugyasa Laksamana - Rabu, 7 Maret 2018 | 16:06 WIB
Ekspresi pebulu tangkis putri Indonesia, Fitriani, dalam pertandingan babak pertama Indonesia Master 2018 menghadapi Kristy Gilmour, di Istora Senayan, Jakarta Selatan, pada Rabu (24/1/2018). (MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM)

Alhasil, perolehan skor Fitriani kembali tertinggal hingga 12-16.

Fitriani berupaya melawan dengan menambah empat angka. Akan tetapi, Sung Ji-hyun sudah sulit terbendung dan memenangi laga gim kedua.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P