Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Turnamen yang akan diikuti Tai adalah Indonesia Masters 2018.
"Saya akan bermain di Indonesia Masters 2018 pekan depan. Dan saya tidak menetapkan target apapun," tutur Tai lagi.
Indonesia Masters akan digelar di Istora Senayan, Jakarta, mulai 23-28 Januari 2018.