Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pusarla Venkata Sindhu Ungkap Kunci Suksesnya Jadi Pemain Top Dunia

By Diya Farida Purnawangsuni - Senin, 8 Januari 2018 | 20:10 WIB
Pebulutangkis India, Pusarla Venkata Sindhu, meraih medali perak cabang olahraga bulutangkis di Olimpiade Rio 2016 di Riocentro - Pavilion 4, Rio de Janeiro, Brasil, pada 19 Agustus 2016. (CLIVE BRUNSKILL/GETTY IMAGES)

(Baca juga: Pelatih Kepala Ganda Putra Nasional: Aturan Baru Servis BWF Tidak Jadi Masalah)

"Pada 2018, ada banyak turnamen (yang sudah ada) dan beberap turnamen yang baru ditambah. Tentu akan menyenangkan jika saya mencapai lebih banyak kesuksesan di tahun ini," kata Sindhu lagi.

Saat ini, Pusarla Venkata Sindhu menempati peringkat ketiga dunia dengan catatan menang-kalah 246-105.

Sementara itu, peringkat kesatu dan kedua dunia berturut-turut masih dipegang oleh Tai Tzu Ying (Taiwan) dan Akane Yamaguchi (Jepang).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P