Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Penentu, Ini yang Dirasakan Tunggal Ketiga Jaya Raya

By Senin, 11 Desember 2017 | 14:48 WIB
Aksi tunggal ketiga Jaya Raya, Olivia Kambey, saat tampil melawan Desima Aqmar Syarafina dalam laga final Superliga Junior U-19 di GOR Djarum, Magelang, Minggu (10/12/2017). (GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM)

“Terus terang saya menjadi kehilangan fokus. Saya hanya merasa kesal saja sehingga beberapa kali pukulan saya gagal. Saat itu saya ingin segera menyelesaikan pertandingan saja.Tapi pelatih meminta untuk tetap tenang,” ungkap Olivia.

(Baca Juga: Satu Pemain Asing Pamit, Manajemen Persib Bandung Buka Mulut)

“Saya hanya berusaha tenang. Apalagi teman-teman tak henti berteriak mendukung saya. Jadi, semangat saya bangkit. Saat memang bola, saya langsung meraih beberapa poin untuk menutup set kedua,” jawabnya.

Jaya Raya pun menang 3-2. Mereka berhasil mempertahankan gelar juara. “Tentu saya senang bisa ikut menyumbang poin di final ini,” kata dia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P