Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Satria Muda Bakal Ikuti Turnamen Internasional di Taiwan

By Diya Farida Purnawangsuni - Sabtu, 9 September 2017 | 22:10 WIB
Skuat Satria Muda Pertamina Jakarta berfoto dengan jersey dan apparel harian tim untuk musim kompetisi Indonesian Basketball League (IBL) 2017 seusai konferensi pers di Gedung Pertamina, Jakarta, Rabu (11/1/2017). (DIYA FARIDA PURNAWANGSUNI/JUARA.NET)

Seusai menjalani turnamen ini, Satria Muda dijadwalkan mengikuti kejuaraan berikutnya, Merlion Cup di Singapura, pada 20-24 September 2017.

Berikut jadwal pertandingan Satria Muda pada Hualian Kwen-Fu Cup 2017.

13 September (pukul 18.00 WIB): vs Taoyuan Pauian Architecture

14 September (14.00 WIB): vs Kinmen Liquor Basketball

15 September (12.00 WIB): vs SMAA X CBA All Star

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P