Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

James Rodriguez: Bersama Bayern Muenchen Bukan Sebuah Kemunduran

By Verdi Hendrawan - Kamis, 13 Juli 2017 | 13:21 WIB
Gelandang baru Bayern Muenchen, James Rodriguez (tengah) saat diperkenalkan sebagai pemain baru bersama pelatih Carlo Ancelotti dan Presiden Klub, Karl-Heinz Rummenigge. (DOK TWITTER @FCBAYERNEN)

Baca Juga:

"Pintu untuk kembali ke Real Madrid masih terbuka, tetapi pada saat ini saya hanya berpikir soal dua tahun ke depan bersama Bayern. Setelah itu, kita akan lihat keputusan apa yang akan diambil," tutur James.

"Bayern adalah lembaran baru di dalam karier saya dan bukan sebuah langkah mundur. Semua ini adalah tantangan baru. Saya juga akan belajar bahasa Jerman," ucapnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P