Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Padahal, pertahanan lawan kuat, tidak mudah dimatikan. Kami jadi penasaran dan malah buru-buru, kami kurang sabar," ucap Ricky.
Sejauh ini, Indonesia sudah meloloskan enam wakil ke babak kedua. Dari keenam wakil tersebut, tiga wakil di antaranya adalah penghuni pemusatan latihan nasional (pelatnas).
Selain pasangan ganda campuran Praven Jordan/Debby Susanto, dua pemain tunggal putra yakni Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie juga lolos.