Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kenapa Timnas Gelar Uji Coba Tertutup?

By Ferril Dennys Sitorus - Jumat, 16 Juni 2017 | 08:20 WIB
Para pemain timnas U-22 Indonesia gotong royong mengangkat gawang pada sesi latihan sore di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (23/5/2017). (YAN DAULAKA/JUARA.NET)

"Luis tidak mau lawan bisa dengan mudah baca peta kekuatan timnas karena Luis akan fokus pada pembentukan akhir tim sebelum ke Bangkok. Tahap finalisasi sangat penting," ujar Fanny.

Setelah pemusatan latihan di Bali, timnas akan langsung berangkat ke Thailand pada 11 Juli. Artinya, timnas U-22 memiliki waktu tujuh hari untuk kembali mematangkan skuad.

Pada laga pertama, Indonesia akan bertemu Malaysia di National Stadium, Bangkok, Rabu (19/7/2017).

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P