Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Saat Odemwingie Terpikat Kecantikan Sapi dari Madura

By Suci Rahayu - Senin, 22 Mei 2017 | 18:02 WIB
Tiga pemain asing Madura United, Fabiano Beltrame (kiri), Peter Odemwingie (kedua dari kiri), dan Dane Milovanovic (kanan), bersama Presiden Madura United, Achsanul Qosasih (kedua dari kanan), berpose bersama saat hadir di kontes Sape Sonok pada hari Minggu (21/5/2017) lalu. (SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

“Saya menyukai banyak kebudayaan di Indonesia. Saya juga mulai belajar bahasa Indonesia meski masih sedikit-sedikit. Termasuk saya juga sering mendengarkan dengan baik bahasa Madura,” ujar Odemwingie.

Keseriusan Odemwingie dalam memelajari bahasa Indonesia tidak perlu diragukan lagi.

Ia bahkan sampai meng-install aplikasi Kamus Bahasa Indonesia dan membuat beberapa catatan pendek tentang percakapan dalam bahasa itu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P