Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Crystal Palace Vs Tottenham: Pembuktian Keempat

By Verdi Hendrawan - Rabu, 26 April 2017 | 13:04 WIB
Christian Benteke (kedua kiri) saat merayakan gol bersama rekan timnya dalam laga Premier League antara Liverpool melawan Crystal Palace di Anfield, 23 April 2017. (LAURENCE GRIFFITHS/GETTY IMAGES)

“Chelsea memiliki lima tembakan dan bikin empat gol, sedangkan kami cuma bikin dua gol. Kini kami hanya perlu menatap laga berikutnya. Kami berada empat poin di belakang Chelsea di EPL dan akan mencoba memenangi laga-laga selanjutnya. Saya tak khawatir,” katanya.

PRAKIRAAN FORMASI

Crystal Palace (4-3-3): 1-Hennessey, 2-Ward, 34-Kelly, 12-Sakho, 31-Schlupp, 28-Milivojevic, 7-Cabaye, 18-Mcarthur, 11-Zaha, 17-Benteke, 10-Townsend, Pelatih: Sam Allardyce, Cadangan: 1-Speroni, 3-Van Aanholt, 27-Delaney, 26-Sako, 4-Flamini, 42-Puncheon, 9-Campbell

Tottenham (4-2-3-1): 1-Lloris, 2-Walker, 4-Alderweireld, 5-Vertonghen, 33-Davies, 15-Dier, 19-Dembele, 23-Eriksen, 20-Alli, 7-Son, 10-Kane, Pelatih: Mauricio Pochettino, Cadangan: 30-Pau Lopez, 16-Trippier, 25-Onomah, 27-Wimmer, 12-Wanyama, 17-Sissoko, 9-Janseen

PREDKISI: BOLA: 50-50 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P