Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persib Bandung Ungkapkan Kekecewaan

By Fifi Nofita - Minggu, 23 April 2017 | 21:01 WIB
Pelatih Persib, Djadjang Nurdjaman (kiri) bersama bek tengah Vladimir Vujovic (tengah) saat konferensi pers seusai laga kontra PS TNI di Stadion Pakansari, Kab Bogor, Sabtu (22/4/2017) malam. (FIFI NOFITA/JUARA.NET)

”Billy baru gabung beberapa hari dan kondisi fisiknya belum siap sehingga dia tidak cukup untuk meneruskan pertandingan,” ucap Djadjang.

”Kami punya pertimbangan tadi dan berharap pemain lain lebih segar bisa maksimal. Ternyata hasilnya beda dan mungkin itu satu kesalahan,” katanya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P