Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga:
Rapor Man City selama kurun waktu itu adalah mencatat 14 kemenangan, 2 kali seri, dan cuma 3 kali kalah. Tiga kekalahan itu terjadi musim lalu, yakni dari Stoke City (0-2), Southampton (2-4), dan Chelsea (1-5).
Musim ini pasukan Josep Guardiola bahkan selalu menang tanpa Aguero. Sang bomber absen dalam 4 partai.
Hasilnya, City tetap mampu menekuk Steaua Bucuresti di Liga Champions, Manchester United dan Bournemouth di Premier League, serta Swansea City di Piala Liga.
Masihkah City perkasa tanpa sang mesin gol dalam 4 pekan ke depan?
Partai Manchester City Tanpa Sergio Aguero Musim Ini
[video]https://video.kompas.com/e/5235716158001[/video]