Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Langkah merekrut pemain kelas dunia juga pernah dilakukan oleh New York City FC, klub muda MLS yang baru berdiri pada tiga tahun lalu.
Agar dapat bersaing di kacah MLS, mereka rela menganggarkan dana besar untuk memboyong David Villa, Andrea Pirlo, dan Frank Lampard.
[video]https://video.kompas.com/e/5199792148001_v1_pjuara[/video]