Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kedua pemain tampil ngotot pada gim ketiga, tetapi Tommy yang masih memegang momentum berhasil mengungguli perolehan poin Ng.
Setelah unggul 4-1 pada perebutan poin-poin awal, Tommy mampu mencapai interval dalam kedudukan 11-9.
Selepas interval, Tommy terus menjaga keunggulannya. Meraih poin demi poin, Tommy akhirnya menyudahi perlawanan Ng dengan kemenangan.
Pada partai kedua, Indonesia menurunkan pasangan ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan untuk menghadapi Or Chin Chung/Tang Chun Man.