Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Musim ini, Tech3 akan kembali turun dengan Pol Espargaro (Spanyol) dan Bradley Smith (Inggris) yang menjalani musim keempat dan ketiga di tim ini.
"Kami tidak akan mengontrak pebalap dengan buru-buru. Kami tidak ada tekanan itu melakukan itu. Kita lihat saja bagaimana awal musim ini berjalan, sebelum membuat keputusan," kata Poncharal.