Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dorna Tunggu Indonesia Hingga Juni

By Sabtu, 13 Februari 2016 | 07:45 WIB
Erick Thohir (Ketua KOI), Imam Nahrawi (Menpora), dan Triawan Munaf (Kepala BEKRAF) dalam acara penandatanganan MoU di kantor Kemenpora, Jumat (12/2/2016) (ADE JAYADIREJA/JUARA.net)

Kepastian bahwa Indonesia akan diberi waktu hingga Juni akan dinyatakan melalui Letter of Intent (LOI) yang baru. LOI sebelumnya dinyatakan tidak valid setelah 31 Januari 2016.

“Draft LOI akan kami terima antara Minggu ini atau Minggu depan. Kami terus melakukan komunikasi dengan Dorna tiap tiga hari sekali,” kata Deputi V Kemenpora, Gatot S Dewa Broto.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P