Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus, Inter Milan, dan Fiorentina di Papan Bawah Serie A

By Beri Bagja - Rabu, 23 Desember 2015 | 13:55 WIB
Para pemain Inter Milan merayakan gol mereka ke gawang Udinese, 12 Desember 2015. Inter sangat mengandalkan tenaga pemain asing mereka. (Gabriele Maltinti/Getty Images)

Sebaliknya, klub-klub semenjana akan diuntungkan. Karena 18 dari total 20 gol Sassuolo berasal dari rekening pemain lokal, mereka akan berada di puncak klasemen dengan poin virtual sebanyak 34 angka.

Di bawahnya menyusul Empoli, yang hanya mengirimkan Marcel Buchel (Liechtenstein), Leandro Paredes (Argentina), Marko Livaja (Kroasia), dan Piotr Zielinski (Polandia) sebagai stranieri penyumbang gol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P