Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kesuksesan Sang Penemu Sepak Bola

By Suryo Wahono - Sabtu, 10 Mei 2014 | 03:25 WIB
Kapten tim nasional Inggris, Bobby Moore, memegang trofi paling prestisius di cabang olah raga sepak bola, Jules Rimet. Inggris berhasil mengatasi juara bertahan Jerman Barat 4-2 lewat perpanjangan waktu. (AFP)

Kontroversi

Namun, muncul kontroversi soal gol kedua Hurst. Wasit Gottfried Dienst tidak yakin bola yang mengenai mistar dan memantul telah melewati garis gawang.

Perdebatan pun berlanjut hingga saat ini. Sulit untuk menentukan keabsahan gol tersebut hanya melalui foto-foto dokumentasi.

Sejumlah penelitian menggunakan teknologi komputer mengklaim bola tidak pernah melewati garis gawang alias tidak sah.

DATA PERTANDINGAN
Tuan rumah: Inggris
Waktu: 11 – 30 Juli 1966
Tim: 16 (dari 5 konfederasi)
Stadion: 8 (di 7 kota)
Juara: Inggris
Runner-up: Jerman Barat
Peringkat III: Portugal
Peringkat IV: Uni Soviet
Jumlah Pertandingan: 32
Total Gol: 89 (2,78 per laga)
Penonton: 1.608.723 (50.273 per laga)
Pencetak Gol Terbanyak: Eusebio (Portugal/9 gol)

FINAL
Inggris vs Jerman Barat 4-2 AET (Hurst 18', 101', 120', Peters 78'/Haller 12', Weber 89')
30 Juli 1966, Wembley Stadium, London, Inggris
Penonton: 98.000
Wasit: Gottfried Dienst (Swiss)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P