Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dilansir Juara.Net dari Essentiallysports, Chael Sonnen berkata bahwa dia tidak melihat duel ini sebagai pertarungan terakhir dari Tyron Woodley.
Sonnen malah berujar bahwa Woodley akan bersua legenda tinju, Oscar De La Hoya.
“Saya tidak yakin bahwa kita telah melihat akhir dari Tyron Woodley.”
“Saya mendapatkan pesan teks. Ini konyol, ini hanya spekulasi, tetapi begitulah keyakinan saya pada saat ini."
"Saya mendapatkan pesan teks yang bukan dari sumber terburuk di dunia.”
“Pesan tersebut memberi tahu saya bahwa Tyron Woodley akan dipertimbangkan sebagai lawan tinju bagi Oscar De La Hoya."
Meski bukan di UFC, agaknya duel ini akan menjadi pertarungan mentereng yang bisa dilakoni Tyron Woodley mengingat capaian dari Oscar De La Hoya sebagai petinju.
Baca Juga: Oscar De La Hoya Singkirkan Anthony Pettis dari Kandidat Lawannya