Lebih Membumi, Anthony Joshua Kalahkan Tyson Fury dan Jadi Raja Tinju Kelas Berat

By Fiqri Al Awe - Selasa, 20 April 2021 | 05:00 WIB
Juara kelas berat versi IBF, IBO, WBA, dan WBO, Anthony Joshua. (TWITTER.COM/DAZNBOXING)

Pada akhirnya, Haye menarik kesimpulan bahwa ada banyak sekali hal yang dapat memengaruhi duel tinju.

"Ada ratusan elemen yang bisa menjadi kunci kemenangan dalam tinju, tetapi orang-orang melupakan semuanya dan hanya mengingat soal skill," tutup Haye.

Kekalahan Anthony Joshua dari Andy Ruiz Jr. terjadi pada tahun 2019.

Melawan Andy Ruiz Jr. yang bertubuh gembul, Anthony Joshua harus menyerah KO pada ronde ketujuh.

Enam bulan berselang, Anthony Joshua sukses melancarkan balas dendam pada Andy Ruiz Jr.

Memaksa duel berjalan 12 ronde penuh, Anthony Joshua dinyatakan juri menang via angka mutlak.

Baca Juga: Tyson Fury Bisa Kiamat jika Melawan Predator UFC Versi Tinju

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)