MotoGP Jerman 2021 - Pembalap Debutan Terbukti Lakukan Manuver Kotor

By Fiqri Al Awe - Minggu, 20 Juni 2021 | 15:00 WIB
Pembalap MotoGP dari tim Reale Avintia Ducati, Enea Bastianini. (TWITTER.COM/ENEABASTIANINI)

"Saya kehilangan banyak waktu yang sejatinya sedang sangat dibutuhkan," sambung Petrux.

Meski begitu, Petrux tetap pembalap MotoGP yang cukup dewasa.

Tak mau terlalu menyalahkan Bastianini, ia juga merasa ada kesalahan lain pada sesi kualifikasi MotoGP Jerman 2021 kemarin.

"Tetapi, saya juga harus bertahan dengan getaran berlebih pada motor saat sesi kualifikasi," kata Petrux,

"Rasanya kurang pas dan kami harus menganalisis apa penyebabnya."

"Saya pikir seharusnya kami bisa memulai balapan di posisi ke-13 atau 14," tutupnya.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Jerman 2021 - Raja Sachsenring Cuma 1 Menit Berkuasa, Johann Zarco Pole Position

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)