Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya ingin meningkatkan kecepatan untuk mengikuti Fabio. Tetapi, ternyata tidak terjadi seperti itu."
"Ini tidak berarti bahwa saya telah putus asa. Banyak hal masih bisa terjadi."
"Tetapi, faktanya Fabio tetap mempertahankan posisinya sedangkan saya butuh lebih banyak waktu untuk menganalisis berbagai hal," pungkas jagoan berusia 31 tahun.
Johann Zarco sendiri saat ini terpaut 69 poin dari Fabio Quartararo.
Dengan balapan yang masih menyisakan lima seri, Zarco bisa saja mengejar poin Quartararo.
Meskioun begitu, menggoyahkan konsistensi penampilan pembalap bernomor 20 bukanlah perkara yang mudah bagi Zarco.