Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun jika tak segera bergegas beradaptasi dengan RS-GP, bukan tidak mungkin karier Maverick Vinales benar-benar mengalami kemunduran seperti yang diperkirakan oleh banyak pihak.
Di sisi lain, Aprilia masih belum bisa menampilkan pembalap ketiganya, Lorenzo Savadori, yang sempat mengalami kecelakaan di MotoGP Austria 2021.
Lorenzo Savadori masih dalam proses pemulihan karena mengalami cedera pada pergelangan kaki akibat kecelakaan di Austria.
Jadi, untuk seri selanjutnya, tampaknya Aprilia cuma bisa bertumpu pada Aleix Espargaro dan tidak berharap banyak pada Maverick Vinales.
Seri MotoGP San Marino 2021 sendiri bakal berjalan pada akhir pekan ini dengan dimulai pada hari Jumat (17/9/2021) dan balapan di hari Minggu (19/2/2021) yang akan berlangsung di Misano World Circuit Marco Simoncelli.
Baca Juga: Masih Cupu di Debut, Maverick Vinales Ungkap Bagian Paling Sulit