Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Disebut-sebut Bakal Hijrah ke MotoGP, Pembalap Ini Disarankan Ubah Gaya Membalapnya

By Fiqri Al Awe - Selasa, 12 Oktober 2021 | 10:00 WIB
Pembalap WSBK, Toprak Razgatlioglu. (twitter.com/toprak_tr54)

Selain itu, pada musim MotoGP 2012, Bautista juga berhasil mencuri dua kali podium tertingginya, yakni podium ke-3.

Sempat membela panji tim Ducati, Bautista akhirnya hijrah ke WSBK mulai musim 2019.

Debut Bautista di WSBK terbilang mulus mengingat ia menutup seri perdananya sebagai runner-up.

Terlepas dari hal itu, WSBK 2021 kini menyisakan dua seri lagi.

Selanjutnya Razgatlioglu dan kawan-kawan bakal bertempur di Argentina, untuk kemudian menutup tahun di Sirkuit Mandalika, Indonesia.

Baca Juga: Pandemi Masih Tinggi, Cuma Segini yang Boleh Hadiri Debut Sirkuit Mandalika

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P