Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Petarung Irlandia ini juga menuduh UFC menggunakannya dalam video tersebut untuk meningkatkan penjualan pay-per-view (PPV).
"Apakah itu satu-satunya rekaman yang Anda miliki saat dia berhasil mendaratkan pukulan dalam pertarungan itu?"
"Pukulan itu tidak mendarat. Dia hanya melompat ke depan sementara saya berdiri dengan satu kaki di sana."
"Sampah! Tempelkan saya di promo ini di latar belakang sebagai bayangan gelap, kaya, dan jahat. Untuk meningkatkan PPV-nya," tulis Conor McGregor.
Conor McGregor memang terkenal memilki nilai jual yang besar dan menjadi daya tarik tersendiri bagi penggemar.
Maka dari itu, tidak aneh jika UFC memasukkannya dalam video promosi duel Charles Oliveira dan Dustin Poirier untuk membuat hajatan ini semakin laku.
Is that the only shot yous had of him “landing” in that fight? Didn’t land. He just bowled forward while I’m on one leg there. Garbage! It’s 1 a piece and any push other wise is for the bin.
— Conor McGregor (@TheNotoriousMMA) November 10, 2021
Stick me in this promo in the back ground as a dark, rich, evil shadow.
Boost the Ppv’s