Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Untuk beberapa minggu, dia mengalahkan saya dengan berbagai cara."
"Kemudian saya menemukan bahwa dia tampil seperti seorang juara tiga kali."
"Jadi perempuan ini, dia sudah sangat siap. Dia tidak hanya mengalahkan saya tetapi semua orang," ujar Kamaru Usman.
Kisah tersebut jadi gambaran bahwa pencapaian Kamaru Usman saat ini bukanlah perjalanan yang mudah untuk dilalui.
Di balik rentetan pencapaian gemilang, Kamaru Usman telah melalui jalan terjal di kala mengasah kemampuannya untuk jadi petarung terbaik di UFC.
Saat ini Kamaru Usman begitu dominan di kelas welter sehingga membuatnya jadi kandidat terkuat meraih penghargaan sebagai petarung terbaik di 2021, bersaing ketat dengan jagoan kelas ringan UFC, yakni Dustin Poirier.
Baca Juga: Saingi Kamaru Usman demi Jadi Petarung Terbaik 2021, Begini Respons Dustin Poirier