Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Penakluk jagoan One Pride MMA, Yudi Cahyadi, itu meminta Henry Cejudo untuk tetap pensiun saja.
Menurut Kara-France, Cejudo tidak akan sanggup berkompetisi di kelas bulu.
Dipandang lemah seperti itu, petarung asal California tersebut pastinya tidak terima.
Kala berbicara di acara Triple C & Schmo Show, Cejudo menyampaikan balasannya kepada bintang UFC 269 itu.
Henry Cejudo juga mengungkapkan kelebihannya yang dia sebut bakal mempersulit Volkanovski.
"Ya Tuhan! Hanya hater lain yang bertinggi di bawah 5 kaki 4 inci (1,62 meter)," kata Henry Cejudo seperti dilansir Juara.net dari Sportskeeda.
"Bisakah Anda percaya itu, Schmo? Pertarungan yang buruk untuk Volkanovski karena dia belum pernah berhadapan dengan seseorang seperti saya."
Baca Juga: Alexander Volkanovski Sebut Duel dengan Mantan Juara Dua Divisi Tidak Ada Faedahnya