Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya berkata pada diri sendiri pada saat itu bahwa saya ingin berjuang untuk merebut gelar juara dunia lagi tahun ini."
"Di Repsol Honda, jika Anda berada di sana sejak balapan pertama, tujuannya pasti gelar juara dunia," pungkas pembalap asal Cervera.
Tahun lalu, Marc Marquez memang tidak bisa memulai balapan sejak awal.
Marquez baru bisa ikut berpartisipasi pada balapan ketiga.
Akibatnya, poin yang didapatkan pembalap Spanyol itu di MotoGP 2021 juga kurang maksimal.
Marc Marquez hanya mampu mengoleksi 142 poin dan finis di urutan ketujuh dalam klasemen kejuaraan dunia.
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Speedweek.com |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024