Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya belum tahu itu akan menjadi duel melawan siapa," ungkapnya.
Baca Juga: Pecundangi Gilbert Burns, Pelatih Akui Khamzat Chimaev Baru Pamerkan 30 Persen Kesangaran
"Tetapi, saya senang dengan apa yang ia katakan."
"Dia menjanjikan saya duel yang besar."
"Saya memilih untuk percaya padanya dan saya senang sekarang."
"Mari kita tunggu dan melihat," tambah jagoan UFC berjulukan Durinho itu.
Usai dikalahkan Khamzat Chimaev, Gilbert Burns memang mengaku ingin bertarung dengan jagoan yang punya nama besar.
Ada setidaknya tiga nama petarung yang masuk radar Burns sebagai lawan selanjutnya.
Tiga orang itu adalah Nate Diaz, Nick Diaz, dan Jorge Masvidal.
Saat ini, Burns sendiri masih terikat kontrak dengan UFC.