Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Bikin Kelas Ringan Kinclong, Teofimo Lopez Mau Lanjut Bersih-bersih di Divisi yang Pernah Dikuasai Floyd Mayweather

By Reinaldo Suryo Negoro - Jumat, 5 Agustus 2022 | 12:00 WIB
Mantan raja tinju kelas ringan, Teofimo Lopez, yang memutuskan pindah ke kelas welter junior (TWITTER.COM@BOXINGSCENE)

"Satu kekalahan tidak mendefinisikan seorang petarung dan hasil itu tidak akan mendefinisikan saya.”

Baca Juga: Bocah Pencibir Canelo Alvarez Mau Bentrok Gervonta Davis, Floyd Mayweather Beri Restu tetapi Ajukan Syarat Ini

"Saya telah bertarung di kelas ringan sejak masih remaja dan sudah waktunya untuk naik."

Dalam laga debut di kelas welter junior nanti, Teofimo Lopez akan bersua dengan Pedro Campa.

Laga melawan Campa ini dijadwalkan akan mentas pada 13 Agustus mendatang di Resorts World Las Vegas, Winchester, Nevada, Amerika Serikat.

Pedro Campa pun dilabeli Teofimo Lopez sebagai babak baru dalam kariernya.

Teofimo Lopez juga memberikan peringatan bagi penghuni kelas yang lain.

"Saya akan menjadi petarung yang lebih baik dan lebih eksplosif. Anda akan melihatnya pada 13 Agustus."

“Saya baru berusia 25 tahun. Tahun-tahun terbaik ada di depan saya."

Baca Juga: Di Mata Kamaru Usman, Bentrokan Lawan Khamzat Chimaev bak Megaduel Tinju Floyd Mayweather vs Manny Pacquiao