Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Tiga pertarungan itu adalah duel Tyson Fury, Canelo Alvarez, dan pertarungan perpisahan di Olympiyskiy."
Baca Juga: Jawaban Menohok Deontay Wilder kala Disebut Tidak akan Menang Satu Ronde pun dari Oleksandr Usyk
“Dengan Canelo, dia bilang ingin melawan saya."
"Ini akan menjadi pertarungan yang aneh hanya demi mendapatkan uang. Orang bilang saya aneh."
"Jika Tyson Fury dan Anthony Joshua menandatangani kontrak, mereka akan saling adu jotos untuk sementara waktu."
"Tetapi, masalahnya adalah semua orang mengharapkan Usyk melawan Fury untuk perebutan kejuaraan yang sejati."
"Selama bertahun-tahun. duel itu tidak pernah terjadi di kelas berat," kata Oleksandr Usyk seperti dilansir Juara.net dari Boxingscene.