Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Aksi bantingan luar biasa dipertontonkan Clay Guida pada ronde kedua.
Sayang, bantingan tersebut belum membuat Scott Holtzman menyerah.
Aksi saling serang kian sering terjadi pada ronde ketiga dengan Guida yang sekali lagi bisa membanting Holtzaman.
Clay Guida gets his 74th career takedown in the UFC???? #UFCOrlando pic.twitter.com/aPgC3ellc8
— ESPN MMA (@espnmma) December 4, 2022
Namun, pemenang duel pada akhirnya harus ditentukan oleh penilaian juri.
Ketiga juri sepakat menilai Clay Guida menang angka tipis (28-29, 29-28, dan 29-28).
Sepertinya memang usia hanyalah angka bagi korban Charles Oliveira tersebut.
Baca Juga: Waduh! Rekan Khabib Petik Hasil Antiklimaks pada ONE Fight Night 5
Hasil Lengkap Sesi Preliminary UFC Orlando