Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Di Tangan Jagoan yang Bikin Repot Islam Makhachev, Justin Gaethje Bisa Kalah
"Dia terus menekan, dan hal itu berbuah manis seiring dengan berjalannya duel."
"Pada ronde tiga, Justin tidak boleh meleset."
"Dia mendaratkan i-nya dengan pasti. Dia mendaratkan uppercut dengan pasti," imbuhnya.
Pada akhirnya, Daniel Cormier menutup analisisnya dengan sebuah klaim yang mengejutkan.
"Justin Gaethje tidak ada gantinya di kelas ringan," tukasnya.
"Dia melakukan apa yang perlu dia lakukan untuk mengembalikan ancaman Rafael Fiziev kembali ke jajaran petarung elite," tutup Cormier.
Baca Juga: Ada Sosok Tak Profesional pada UFC 286 yang Bikin Justin Gaethje Berang