Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Update Ranking BWF, Usai Bikin Indonesia Gagal Juarai Orleans Masters 2023, Ganda Putra China Naik 28 Peringkat

By Ananda Lathifah Rozalina - Selasa, 11 April 2023 | 18:30 WIB
Pasangan ganda putra China, Liu Yi dan Chen Bo Yang naik pesat di ranking BWF (TWITTER.COM/BWFMEDIA)

Sementara itu, perubahan juga tidak terjadi dalam posisi 10 besar dunia di sektor ganda putra dunia.

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto masih memimpin puncak ranking disusul oleh beberapa nama-nama top lainnya.

Berikut top 10 ranking BWF sektor ganda putra dunia pekan ini per 11 April 2023

1. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia)

2. Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia)

3. Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (Indonesia)

4. Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang)

5. Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi (China)

6. Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India)

7. Liang Wei Keng/Wang Chang (China)