Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Aksi manuver-menuver masih intens terjadi.
Binder sang jagoan sprint race mampu menusuk ke posisi dua.
Hal ini membuat Bagnaia harus bertarung dengan Marquez untuk posisi ketiga.
Baca Juga: Hasil Kualifikasi Moto2 Prancis 2023 - Sudah Lolos ke Q2, Pembalap Pertamina Mandalika SAG Terjatuh
Aksi saling salip di antara dua pembalap tersebut tak terhidarkan.
World Champion vs World Champion! ????@PeccoBagnaia bites back at @marcmarquez93! ⚔️#FrenchGP ???????? pic.twitter.com/lzP0FiHUsR
— MotoGP™???? (@MotoGP) May 13, 2023
Di belakang mereka, pembalap timnya Valentino Rossi, Luca Marini turut meramaikan pertarungan.
Balapan menyisakan empat putaran, Bagnaia yang di belakang Marquez mulai bergerak.
Dia akhirnya mampu mengasapi lawannya untuk paling tidak mengamankan podium yakni posisi ke-3.
Setelah itu, pertarungan mereka resmi selesai usai Marini juga meyalip sang pembalap Repsol Honda.
Terlepas dari persaingan ini, pembalap tuan rumah, Fabio Quartararo harus menyudahi balapan lebih cepat.
There is no relief at home! ????@FabioQ20 is OUT of #TissotSprint! ????#FrenchGP ???????? pic.twitter.com/jssX1IKa1R
— MotoGP™???? (@MotoGP) May 13, 2023
Akhirnya, Martin yang tak terkejar jadi juara pertama.
Sementara itu, hasil sprint MotoGP Prancis 2023 berupa posisi ketiga diambil Bagnaia sedangkan Marquez ke-5.
Posisi kedua sendiri menjadi milik sprint race master, Binder.
A 'catch me if you can!' performance from The Martinator! ????#FrenchGP ???????? | #TissotSprint pic.twitter.com/o8mGrtakM7
— MotoGP™???? (@MotoGP) May 13, 2023
Baca Juga: Hasil Kualifikasi Moto3 Prancis 2023 - Modal Berharga Mario Aji untuk Curi Poin