Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Itu adalah sepeda motor yang pendek, bukan tipe saya."
"Saya ingin sepeda motor yang nyaman di depan, dan hal itu cukup mustahil."
"Saya sungguh tidak nyaman, saya tidak tahu keadaan ban depan saya."
"Saya tertinggal hampir dua detik dari segi kecepatan," imbuhnya.
Pada MotoGP Italia 2023 besok, Jorge Martin datang dengan modal yang bagus.
Dia baru saja menggondol podium pada seri Prancis sebelumnya.
Menariknya, ada satu sosok yang dijadikan Pembalap Spanyol itu sebagai acuan.
Dia adalah pimpinan klasemen sementara yang merupakan murid Valentino Rossi, Francesco Bagnaia.
"Ya, Pecco adalah acuannya sekarang," tegas Martin.