Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BAJC 2023 - Kata Alwi Farhan soal Dukungan Ginting hingga Melawan Kartu Merah

By Fiqri Al Awe - Selasa, 11 Juli 2023 | 13:50 WIB
Tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan mendapatkan kartu merah di gim kedua final BAJC 2023. (JUARA)

"Dia bilang: 'Good luck, main yang enjoy,' seperti itu," imbuh Alwi.

Baca Juga: Hasil BAJC 2023 - Sukses Curi Poin Untuk Indonesia, Ini Rahasia Adrian/Felisha Jaga Kondisi di Tengah Padatnya Jadwal

Sepanjang gelaran BAJC 2023 kategori beregu ini, penampilan pria berusia 18 tahun itu sangat bagus.

Dia tercatat tak terkalahkan pada babak-babak sebelumnya.

Penampilan terbaiknya bisa dibilang muncul pada duel lawan China pada babak perempat final.

Pasalnya, dia tetap tenang bermain meski skor Indonesia dan China sedang imbang 1-1.

Kemenangan dua gim langsung tersebut praktis meningkatkan moral tim Indonesia yang akhirnya memenangkan laga.

Baca Juga: PBSI-nya Malaysia Tanda Tangani Perjanjian yang Bisa Jadi Ancaman untuk Indonesia

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P