Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Di partai kedua, China berhasil meraih gelar keduanya lewat Hu Zhe An yang menaklukkan wakil Jepang, Yudai Okimoto.
China kemudian mengamankan juara ketiganya lewat ganda putri merkea, Ma Shang/Zhu Yi Jun yang menang dalam perang saudara lainnya.
Berikut hasil lengkap final Kejuaraan Asia Junior 2023
Zhu Yi Jun/Huang Ke Xin (China) vs Liao Pin Yi/Zhang Jia Han (China) 21-9, 21-18
Hu Zhe An (China) vs Yudai Okimoto (Jepang) 13-21, 21-14, 21-14
Mei Sudo/Neo Yamakita (Jepang) vs Park Seul/Yeon Seo Yeon (Korea Selatan) 21-19, 14-21, 23-21
Ma Shang/Zhu Yi Jun (China) bs Chen Yong Rui/Hu Ke Yuan (China) 19-21, 21-16, 21-13
Mutiara Ayu Puspitasari (Indonesia) vs Kim Min Ji (Korea Selatan), 21-11, 21-17