Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Karena kekacauan yang terjadi di awal balapan, kemudian saya terjatuh."
"Jadi, yang terpenting adalah memberikan serangan balasan."
"Sungguh tidak mudah karena saya bertarung dari starting grid ke-7."
"Saya mungkin terlalu gugup di sesi kualifikasi, sehingga banyak membuat kesalahan."
"Strategi yang saya gunakan pada saat balapan sama seperti saat saya di sprint," sambungnya.
Bahagiannya semakin menjadi-jadi sebab dia bisa mempersembahkan podium untuk gurunya, Valentino Rossi yang menonton langsung.
Menurut Bezzecchi, hal semacam ini belum bisa dilakukan sebelumnya karena saat ditonton sang legenda MotoGP, biasanya dia malah jatuh atau ada masalah.
"Ini adalah hasil yang bagus saat ditonton langsung oleh Vale," ujarnya.
"Saat dia menonton langsung, saya biasanya jatuh atau ada masalah," tambah Bezzecchi.