Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal China Open 2023 - Diwarnai Duel Berbahaya, Indonesia Punya Amunisi Baru

By Ananda Lathifah Rozalina - Selasa, 5 September 2023 | 07:00 WIB
Pemain Tunggal Putra Indonesia, Shesar Hiren Rhustavito jadi amunisi baru di China Open 2023 (REYHANESA PUTRA/BOLASPORT.COM)

Weng tercatat telah dua kali menaklukkan Jonatan dalam tiga pertemuan mereka.

Selain Jonatan dan Chico, masih ada duel seru wakil Indonesia lainnya di hari pertama.

Berikut jadwal hari pertama China Open 2023 pada Selasa (5/9/2023).

Lapangan 1

Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Liang Wei Keng/Wang Chang (China) partai keenam

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) partai kesembilan

Chico Aura Dwi Wardoyo vs Viktor Axelsen (Denmark) partai kesepuluh

Lapangan 2

Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Chang Ko Chi/Lee Chih Chen (Taiwan) partai kedua

Praveen Jordan/Melati Daeva Oktaviani vs Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin (China) partai kelima