Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Torehkan 90.129 poin, jarak mereka dengan sang pasangan China yang punya 89.991 poin hanya tinggal 138 poin saja.
Tidak berubah posisinya Fajar/Alfian bak menular ke ganda putra Indonesia lainnya yang berada di posisi 15 besar dunia.
Terpantau Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan dan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin tetap anteng pada posisi mereka sebelumnya.
Satu-satunya yang alami pergeseran adalah Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana.
Mereka yang sebelumnya berada di posisi ke-12, melorot ke tempat 13.
Posisi mereka diakuisi oleh pasangan Taiwan, Lee Yang/Wang Chi Lin.
Juara Olimpiade itu tetap naik satu posisi meski dikalahkan Leo/Daniel pada babak semifinal Hong Kong Open 2023 kemarin./
Berikut ranking BWF terbaru untuk ganda putra:
1. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia) - 90.129 poin