Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Sadar Posisinya Diincar Banyak Pembalap, Enea Bastianini : Saya Tahu Level Saya
"Tetapi, saya tidak mau hanya menjadi pembalap yang menambal kekosongan di sana."
"Itulah sebabnya saya tidak mau membalap bersama tim pabrikan."
"Meski gajinya lebih besar, mengejar proyek jangka panjang jauh lebih menguntungkan."
"Lucio (Cecchinelo, bos LCR) tidak pernah melarang saya untuk bergeser ke tim pabrikan."
"Tetapi, menghabiskan energi untuk pengembangan jangka panjang jauh lebih baik bagi saya dan juga pihak mereka," sambungnya.
Pindah ke Honda saja sejatinya sudah seperti berjudi bagi Zarco.
Pasalnya pabrikan asal Jepang itu belum juga tokcer hingga menjelang akhir MotoGP 2023.
Mereka mengendap di dasar klasemen tim konstruktor semantara dengan hanya mengoleksi 149 poin saja
Sejauh ini, performa pabrikan berlogo sayap tersebut adalah podium pada seri Amerika Serikat dan Jepang.