Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Hylo Open 2023 - Kata Rexy Mainaky soal Nasib Ngenes Tunggal Putra Unggulan Malaysia
Wakil Taiwan tersebut akhirnya bertekuk lutut dengan skor 21-13.
Tempo pemainan yang cepat kembali terjadi pada gim kedua.
Tang/Tse yang bermain lebih menekan masih menguasai momentum angka.
Mereka bahkan sempat membuat lawannya baru bisa menambah angka setelah unggul 6-1.
Di tengah ketertinggalan angka, Ye/Lee berusaha keras untuk bangkit.
Pasangan Taiwan tersebut berhasil memangkas angka jadi 5-7.
Namun, lawannya masih terlalu kuat dan mereka tetap ketinggalan 9-11 pada masa interval gim kedua.
Setelah masa rehat interval, Ye/Lee akhirnya berhasil mengejar.
Smes keras Ye ke arah belakang yang tak mamu dijangkau lawan membuat kedudukan imbang 11-11.