Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil China Masters 2023 - Pawang Axelsen Gaungkan Terornya, Bikin Penjegal Wakil Indonesia di Orleans Masters 2023 Nelangsa

By Fiqri Al Awe - Kamis, 23 November 2023 | 11:34 WIB
China Masters 2023 menyuguhkan kemenangan pawang Viktor Axelsen, Prannoy HS. (TOSHIFUMI KITAMURA/AFP)

Beberapa kali dia juga melakukan kesalahan seperti saat memberikan poin gratis pada Johannesen karena bolanya menyangkut di net saat angka 15-14.

Prannoy juga sempat diimbangi musuhnya dengan kedudukan 15-15.

Meski begitu, menundukkan unggulan ke-8 tersebut tetaplah bukan perkara yang mudah.

Dia akhirnya menutup perjuangan Johannesen dan menang 21-18.

Pada babak selanjutnya, Prannoy bakal bersua pemenang pertandingan Kodai Naraoka vs Anders Antonsen.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P